Kalau Kau Tahu
Paras cantikmu memerah
Sepintas terbias gundah
Tersirat ada yang kau rasa
Jika boleh dalam hati menduga
Kau akan coba sampaikan kata tinggalkanku
Namun ku rasa belumlah cukup waktu
Kau mengenalku
Ku tahu apa kau perlu
Kasih tulus teduhkanmu oh
Jujur bicara dari jiwa
Kalau kau tahu semua isi di hatiku
Kau takkan pernah coba tergesa tinggalkanku (tinggalkanku)
Andaikan dirimu beri lebih banyak waktu
Kau akan tahu oh yang baik dariku
Oh
Oh
Oh
Jujur bicara dari jiwa
Kalau kau tahu semua isi di hatiku
Kau takkan pernah coba tergesa tinggalkanku
Andaikan dirimu beri lebih banyak waktu
Kau akan tahu yang baik dariku
Kalau kau tahu semua isi di jiwaku
Kau takkan pernah coba segera tinggalkanku
Jikalau dirimu beri lebih banyak waktu
Takkan kau sesali mencintaiku (sesali mencintaiku)
Kau kan bahagia hidup denganku (kau kan bahagia hidup denganku)
Huh
Huh
Huh
Oh