Astrid

Baik Baik


Print songSend correction to the songSend new songfacebooktwitterwhatsapp

Hu uh

Kasih
Pagi yang berat di hidupku
Adalah sebuah perpisahan
Meninggalkan masa-masa yang indah
Antara kau dan aku

Pasti meninggalkan bekas
Yang tak sembuh di waktu dekat
Karena ada perjuangan
Ada luka ada tawa bahagia
Yang tinggal sejarah

Kita kenal baik-baik
Kita pisah baik-baik
Mungkin Tuhan punya rencana
Baik lainnya
Kenang semua yang baik
Lepaskan cinta perlahan
Dalam hidup pasti ada yang perlu dikenang

Hu

Kita kenal baik-baik
Kita pisah baik-baik
Mungkin Tuhan punya rencana
Baik lainnya
Karna semua yang baik
Lepaskan cinta perlahan
Dalam hidup pasti ada yang perlu dikenang

Kita kenal baik-baik
Kita pisah baik-baik
Mungkin Tuhan punya rencana
Baik lainnya
Bukan kamu yang tak baik
Mungkin ini yang terbaik
Dalam hidup pasti ada yang perlu dikenang
Tak jadi kekasih bisa jadi teman